Inkyun Jadi Pemain Terbaik Pekan 3 Liga 1 2018
Gelandang Persib Bandung, Oh In-kyun, terpilih sebagai pemain terbaik (best player) pekan ketiga Liga 1 2018.
Dalam laga pekan ketiga Liga 1 2018 Persib vs Mitra Kukar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (8/4), Inkyun mencetak satu gol dalam kemenangan Persib Bandung atas Mitra Kukar.
Tendangan bebas indahnya membuat Maung Bandung unggul 2-0 hingga akhir laga setelah gol pembuka Jonathan Bauman.
Pemain asal Korea ini terpilih usai melalui proses penilaian ketat yang dilakukan tim Technical Study Group PT Liga Indonesia Baru.
Inkyun menyisihkan dua pemain lain yang masuk nominasi, Reinaldo Lobo (PSMS Medan) dan Diego Assis (Persela Lamongan).
Inkyun menyisihkan dua pemain lain yang masuk nominasi, Reinaldo Lobo (PSMS Medan) dan Diego Assis (Persela Lamongan).
"Tapi, secara sikap, In-kyun lebih bagus. Penampilannya juga konsisten. Dia bisa jadi role model untuk Persib," kata Menurut Ketua TSG, Danurwindo, dalam siaran pers yang dirilis laman resmi Liga Indonesia.
Dalam laga pekan ketiga Liga 1 2018 Persib vs Mitra Kukar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (8/4), Inkyun mencetak satu gol dalam kemenangan Persib Bandung atas Mitra Kukar.
Tendangan bebas indahnya membuat Maung Bandung unggul 2-0 hingga akhir laga setelah gol pembuka Jonathan Bauman.
🎥 GOL! @persib.— Go-Jek Liga 1 (@Liga1Match) April 8, 2018
Tendangan bebas terukur dari Oh Inkyun membobol gawang Mitra Kukar yang dikawal oleh Yoo Jaehoon. Duel Korea 🇰🇷🇰🇷#PRSBvMITRA pic.twitter.com/1UyiiRxOTm

0 Response to "Inkyun Jadi Pemain Terbaik Pekan 3 Liga 1 2018"
Post a Comment